Interview Kerja

13 Cara Menghadapi Interview Kerja bagi Pemula Biar Nggak Grogi

anita adriany

Cara Menghadapi Interview Kerja bagi Pemula Biar Nggak Grogi

4. Tidak Mendengarkan dengan Baik

Banyak kandidat yang terlalu fokus pada jawaban mereka sendiri sehingga mereka tidak benar-benar mendengarkan pertanyaan yang diajukan.

Ini bisa membuatmu memberikan jawaban yang tidak relevan atau tidak tepat. Dengarkan setiap pertanyaan dengan seksama, pahami maksudnya, lalu jawab dengan tenang dan jelas.

5. Berbicara Terlalu Banyak atau Terlalu Sedikit

Menjawab pertanyaan dengan jawaban yang terlalu panjang bisa membuat pewawancara bosan atau bingung.

Baca Juga